Postingan

Orang Lama(Indana Nf)

Teruntuk kamu yang telah memilih pergi...... Terimakasih atas segala kisah,senang,luka dan duka yang pernah kamu torehkan dalam cerita kita. Aku tak akan pernah membenci,tak akan pernah melupakanmu. Aku akan melanjutkan langkah tanpamu,tidak sekalipun kehilangan rasa padamu,aku hanya tau diri dan menepi. Aku tidak menyerah padamu,aku hanya berhenti melakukannya karena kamu juga sudah tau caranya berhenti. Aku hanya melakukan yang terbaik ,yaitu dengan merelakanmu walau butuh waktu yang lama. Gapapa kamu benci aku,tetaplah jadi baik meski dunia tak pernah menemukan yang terbaik. Karena tidak selamanya tulus  menjadi pemenangnya. Terimakasih pernah menjadi canda yang candu,gapai bahagiamu tanpa adanya aku dihidupmu. @pzaaaindna

Princess Gabriella dan Prince Aiden

Princess Gabriella dan Prince Aiden Pada suatu hari Putri dari kerajaan Artur,putri Gabriella bersama anjing kesayangannya sedang mengitari komplek kerajaannya hanya untuk sekedar mencari udara segar. Ia duduk di bangku taman belakang istana untuk melepaskan lelahnya sejenak,Tiba-tiba saja bahunya di tepuk dari belakang oleh seseorang.Sebelum Gabriella menoleh,seseorang yang menepuk pundaknya tadi berkata ‘’sudah lama kita tidak berjumpa putri Ella.’’.Tentu saja anak tunggal dari raja Artur tersebut terkejut karena hanya ada satu   orang yang memanggilnya dengan nama tersebut,yaitu teman masa kecilnya.Pangeran Aiden ya orang itu adalah Aiden anak dari kerajaan sebrang yang dipimpin raja Aaron.Raja Aaron dan Raja Artur bersahabat sejak mereka kanak-kanak hingga sekarang.                 Putri Ella pun menoleh dan melihat Aiden sedang tersenyum kearahnya,dengan buru-buru putri Ella memeluk Pangeran dari kerajaan sebrang tersebut.’’Kau jahat sekali meninggalkan ku sendirian disini,set

Legenda Danau Toba Cerita Rakyat Sumatera Utara

Gambar
  Danau Toba adalah salah satu danau yang menjadi tempat wisata menarik bagi para wisatawan baik local maupun mancanegara. Banyak orang yang mengunjungi danau toba karena danau tersebut mempunyai keindahan yang mampu menenangkan hati dan menyegarkan pikiran. Danau toba terletak di tengah pulau sumatera utara serta menjadi salah satu danau terbesar di Indonesia.   Selain menawarkan keindahan dari pemandanganya, danau toba juga terkenal akan legendanya, yakni cerita rakyat danau toba mengenal asal-usul munculnya. Ingin tahu seperti apa kisahnya ? Mari, baca hingga selesai cerita rakyat danau toba dan fakta danau toba berikut ini, sebab ada pesan moral yang sangat bermanfaat bagi manusia untuk menjalani kehidupannya. Alkisah pada zaman dahulu kala,terdapat seorang pemuda Dengan nama Toba. Ia merupakan seorang yatim piatu. Untuk memenuhi kebutuhanya sehari-hari, Toba bekerja di lading. Sesekali ia mencari ikan di sungai yang terletak tidak jauh dari gubugnya. Ikan hasil tangkapanya kerap

TWENTY ONE- 3

  TWENTY ONE                 21, I like everything about you like whatever it is about you. Sekedar angka tetapi memiliki kenangan tentang seseorang didalamnya tak terkira berapa banyaknya aku menghabiskan waktu dengan seseorang itu, apalagi   dia selalu bisa menjadi sumber kebahagiaan aku dan always jadi moodbosterr aku pokonya apapun yang ada didiri dia aku suka.             Aku adalah wanita yang ia temui pada seven-april-two thousand and twenty two Setelah sekian lama aku menjalani cerita ini bersamanya aku berasa menjadi wanita yang beruntung in this world karna bisa dipertemukan tuhan dengan pria sebaik dia dan aku ga bakal siap jika suatu saat dia bakal pergi dengan skenarionya sendiri but aku selalu berharap kejadian itu ga akan pernah terjadi dalam our story,kenapa ya? Kaya i never found someone like you padahal didunia ini banya banget pria tapi not like you. Jadi missal tuhan menakdirkan diseason ini bakal tamat dan kita ga bisa sama-sama lagi bisa aku simpulin k

WAYANG

  WAYANG Cerita wayang adalah sumber inspirasi tak terbatas dalam penulisan sebuah cerpen.beberapa fragmen dalam kisah Mahabarata dan Ramayana dapat digubah menjadi cerpen yang menarik. Perlu dipahami terlebih dahulu bahwa wayang berbeda dengan cerita wayang berbeda dengan cerita wayang. Wayang merupakan media,sementara cerita wayang adalah konten dari wayang. Sperti yang telah disebutkan sebelumnya, bahwa cerita wayang biasanya merupakan sempalan atau suatu fragmen dari epos Mahabarata dan Ramayana .   1.Nalika perang Baratayuda kang dumani ing Abimanyu kapilih dadi senopati perang. Senajan abot merga kudu ninggalake dewi utari kang lagi ngundut tuwa lan dewi siti sendari kang nembe wae rabi.nanging tugas suci dadi Senapatine Pandhawa kudu ditindakake Abimanyu.Pihak Kurawa langsung nganggo formasi perang kanga formasi perang kang aran cakrabyuha dicakake.pihak kurawa ngupayakke supaya abimanyu kepisah saka pasukane.Sawise kasil dipisahke karo pasuane.Abimanyu dikiter atusan

AKU DAN DIA

  AKU DAN DIA     Saat   seseorang jatuh cinta mereka akan Melakukan semua hal yang menurut dia itu bener Dan menjalani suatu hal yang biasa maupun tak biasa dalam hidup nya Hari itumulailah aku ,kamu ? iya kamu orang   Yang aku temui di awal tahun 2022 ini ( the first love). Siang hari bersama pacar ku pergi keluar untuk mencari makan   Sesampai nya di cafĂ© aku dan pacar ku memesan makan   ,akan yang akan kita makan Mulai lah aku dan pacar ku berbicara tentang awal kita bertemu Pacar ku memang bukan sesorang yang romatis tapi dia tau bagaimana Untuk membuat saya tertawa   Dia juga sesorang yang baik dia juga sesorang yang lemah lembut ketika berbicara Namun dia tidak suka melihat saya berteman dengan lelaki mana pun Dia juga   sesorang yang mampu mebuat saya tertawa Dia juga yang hadir di dalam hidup saya di saat hidup saya sangat hancur Aku harap hubungan ku dengan dia yang terakhir kali nya dan aku tidak akan mencari sesorang selain dia Walaupun hubun

RORO JONGGRANG

  Cerita roro jonggrang berawal ketika raja pengging yang ingin memperluas wilyahnya . ia memerinyahkan putranya. Bandung bondowoso dan pasukannya untuk menyerang prambanan.prabu mboko(raja mboko), raja yang bertahta di wilayah prambanan tidak tinggal diam. Ia segera menyuruh pasukannya untuk menahan serangan yang datang secara tiba tiba. Akhirnya, pasukan bondowoso berhasil menaklukkan prambanan, prabu mboko tewas terkena senjata sakti bondowoso yang bernama bandung. Kemudian abdi kerajaan, raksasa putih gupolo memimpin pasukannya menjauh dari medan perang.kembali ke istana mboko, patih gupolo memberi tahu putri rara jonggrang tentang kematian ayahnya. Sang putri bersedih. Belum usai kesedihan putri , pasukan pengging mengepung dan menguasai istana. Di saat bersamaan, pangeran bandung bondowoso terpesona dengan kecantikan putrid an bermaksud melamarnya, tetapi lamaran itu di ditolak dengan cepat. Tidak putus asa, bandung bondowoso bersikeras pada pendiriannya. Akhirnya, roro